May 2024

CARA MENGHITUNG BUDGET UNTUK MEMBELI RUMAH IDAMAN

Foto : Freepik Halo sahabat setia Dailyweproperty. Semoga sehat selalu ya. Tahukah Anda, bagaimana cara menghitung budget yang tepat? Tidak hanya mempersiapkan uang untuk membayar cicilan ketika hendak membeli rumah. Ada beberapa biaya-biaya lain yang harus Anda perhitungkan sebelum membeli rumah, terutama saat mengambil KPR. Berikut ini cara menghitung budget bulanan untuk membeli rumah idaman Anda. …

CARA MENGHITUNG BUDGET UNTUK MEMBELI RUMAH IDAMAN Read More »

INSTRUMEN INVESTASI YANG COCOK UNTUK BELI RUMAH

Saham adalah bentuk kepemilikan individu pada sebuah aset perusahaan. Jika Anda memiliki saham di suatu perusahaan, maka Anda punya hak atas keuntungan yang didapat dari perusahaan sesuai dengan jumlah lot saham yang dimiliki. Memang tidak ada yang tahu pasti return saham dalam setahun. Namun rata-rata berkisar 12 -15% per tahun. Bahkan bisa lebih dari 20%. …

INSTRUMEN INVESTASI YANG COCOK UNTUK BELI RUMAH Read More »

KAPAN WAKTU YANG TEPAT UNTUK MEMBELI PROPERTI RUMAH

Foto : Freepik Halo sahabat setia Dailyweproperty. Apakah Anda masih bingung kapan waktu yang tepat untuk membeli rumah? Apakah sebaiknya saat Anda masih single atau nanti setelah berkeluarga? Jawabannya, jika memang penghasilan Anda aman, tak ada alasan untuk menunda berinvestasi properti. Tidak ada waktu yang tidak tepat membeli rumah dan tidak ada istilah tertalu muda atau terlalu …

KAPAN WAKTU YANG TEPAT UNTUK MEMBELI PROPERTI RUMAH Read More »

Verified by MonsterInsights